Harga Softboard
Material softboard memungkinkan untuk digunakan secara berkali kali tanpa khawatir menjadi longgar. Lain dengan styrofoam yang dalam kondisi barupun akan mudah lepas jika terkena hembusan angin.
Berikut ini kami sampaikan Harga Softboard merk magnetec :
keterangan :
Wall Mounted : Model gantung, ditempel ditembok
With stand : Sudah termasuk kaki
Polos : warna asli softboard, cream kecoklatan
Bludru : softboard dilapisi bludru ada pilihan warna merah, biru, hijau. selain untuk estetika juga berfungsi sebagai untuk menutupi bekas tusukan.
Khusus produk softboard, stok barang jadi cukup terbatas. Pemesanan dapat dipenuhi dalam waktu 2 hari kerja.
Komentar
Posting Komentar